
Pada suatu pagi yang cerah,yadi berjalan ringan menuju tempat kerjanya, sebuah swalayan besar di tengah suatu kota. Sesampainya di sana, ia segera berganti pakaian. Seragam, rompi oranye, topi, dan sebuah peluit tak lupa ia sematkan.Ya, yadi adalah seorang tukang parkir di swalayan itu. Pag- pagi...