Tahukah anda siapa manusia pertama yang dilahirkan tanpa seorang ayah dan Ibu ? Selama ini banyak orang meyakini bahwa Adam adalah manusia pertama yang di ciptakan Allah dari tanah dan diturunkan ke Bumi
.
Sebagaimana yang disebutkan dalam Al-qur’an, Firman Allah SWT : “sesungguhnya misal (penciptaan) Isa disisi Allah adalah seperti (penciptaan) Adam. Dia menciptakannya Adam dari Tanah, kemudian Dia katakan "Jadilah" (seorang manusia) maka jadilah dia (QS. Ali Imran : 59)
.
Selama ini, kisah penciptaan Adam dari tanah telah meluas dan diyakini sebagian besar umat manusia, terlebih lagi kaum muslim
.
Makna sebenarnya dari ayat-ayat Allah, bagaimana manusia pertama diciptakan dan bagaimana Adam dilahirkan sama seperti Isa tanpa seorang ayah, dialah manusia pertama yang disebut dalam satu surat Al-qur’an
.
0 komentar:
Posting Komentar