Buah mahkota dewa merupakan salah satu jenis tanaman asli dari Nusantara yang asalnya dari Ujung Timur Indonesia, ialah Papua Irian Jaya. Banyak orang yang sering mendengar kata mahkota dewa, namun tidak banyak orang yang pernah melihat bentuk serta wujud dari tumbuhan ataupun buah mahkota dewa ini. Tanaman ini asli dari Papua ini kemudian mulai berkembang ke berbagai daerah di Indonesia, karena bisa tumbuh cepat dan mudah.
Tahukah Sahabat, kalau ternyata buah mahkota dewa sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh? Buah ini memiliki kandungan zat-zat penting yang dapat dimanfaatkan untuk kesehatan. Ya, telah banyak orang yang memanfaatkan buah ini sebagai obat herbal alami untuk mengatasi berbagai macam penyakit tubuh. Lantas, apa saja manfaat dari buah mahkota dewa ini?
Manfaat mahkota dewa harus diketahui oleh banyak orang. Karena, buah mahkota ini terbukti memiliki banyak manfaat untuk pengobatan berbagai jenis penyakit secara alami. Pertama, buah ini ternyata dapat meningkatkan sistem imun, Hal ini karena adanya kandungan zat saponin yang terdapat dalam mahkota dewa.
Selain itu, buah ini juga sebagai antivirus Kandungan zat alkaloid dalam mahkota dewa akan berperan sebagai anti virus yang bisa menangkal berbagai macam virus yang masuk ke dalam tubuh.
Buah mahkota juga masih memiliki rahasia ajaibnya buah ini, antara lain buah ini berfungsi sebagai anti peradangan, dapat mengobati flu dan batuk, dapat meningkatkan sistem metabolisme, mengobati gatal-gatal, sebgai obat asam urat, dapat mencegah tumbuhnya sel kanker dan tumor, menururnkan kolestrol, melancarkan peredaran darah, dan maish banyak lagi manfaat manfaat lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar